Saturday, March 20, 2010

Cara membuat related post pada blogger

Barusan saya senang karena melihat blogger sudah menambah fiturnya yaitu dengan menambah template designer. Dengan adanya template designer tersebut membuat para pengguna blogger akan lebih enjoy lagi dalam blogging. Karena selain tersedia template basic yang menawan dan bagus serta memiliki banyak pilihan baik dari segi warna, background. Dan setelah saya mencoba salah satu template yang di sediakan oleh blogger, saya langsung senang dan kagum ternyata template yang sekarang lebih bagus daripada versi classic yang dulu. Dan juga sudah di lengkapi dengan readmore pada post bodynya. Kalau sudah ada read more kan jadinya ga perlu lagi menambahkan readmore pada blogger, tinggal related postnya aja. Makanya saya membuat artikel cara membuat related post pada blogger. Mungkin kalau ada penambahan fitur baru, related post sudah default langsung pada blogger. Jadi orang yang menggunakan blogger tidak perlu lagi untuk menambah related post dengan edit-edit HTML nya lagi. Mudah-mudahan saja...karena selama ini blogger tidak pernah mengencewakan, yah memang setiap platform punya sisi kelebihan dan kekuranganya masing-masing. Tergantung usernya juga lebih nyaman dan enjoy menggunaka platform apa.

Bicara tentang cara membuat related post pada blogger, tadi saya baru membaca ternyata mudah kok.. hanya kopas script yang sudah di sediakan lalu save template. Jreng related post pun sudah muncul pada blogger. Oke sekarang langsung saja bagaimana cara membuat related post pada blogger.
1. Pertama-tama lari ke edit HTML langsung centang expand widget.
2. Kalau sudah cari kode HTML

<data:post.body/>

    Buat membantu cukup tekan ctrl+f ketikan kode di atas pada kolom pencarian di bawah.
3. lalu tambahkan code HTMLl berikut tepat di bawah kode di atas

<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<div class='similiar'>

<div class='widget-content'>
<h3>Related Posts by Categories</h3>
<div id='data2007'/><br/><br/>
<script type='text/javascript'>

var homeUrl3 = &quot;<data:blog.homepageUrl/>&quot;;
var maxNumberOfPostsPerLabel = 4;
var maxNumberOfLabels = 10;

maxNumberOfPostsPerLabel = 100;
maxNumberOfLabels = 3;


function listEntries10(json) {
var ul = document.createElement(&#39;ul&#39;);
var maxPosts = (json.feed.entry.length &lt;= maxNumberOfPostsPerLabel) ?
json.feed.entry.length : maxNumberOfPostsPerLabel;
for (var i = 0; i &lt; maxPosts; i++) {
var entry = json.feed.entry[i];
var alturl;

for (var k = 0; k &lt; entry.link.length; k++) {
if (entry.link[k].rel == &#39;alternate&#39;) {
alturl = entry.link[k].href;
break;
}
}
var li = document.createElement(&#39;li&#39;);
var a = document.createElement(&#39;a&#39;);
a.href = alturl;

if(a.href!=location.href) {
var txt = document.createTextNode(entry.title.$t);
a.appendChild(txt);
li.appendChild(a);
ul.appendChild(li);
}
}
for (var l = 0; l &lt; json.feed.link.length; l++) {
if (json.feed.link[l].rel == &#39;alternate&#39;) {
var raw = json.feed.link[l].href;
var label = raw.substr(homeUrl3.length+13);
var k;
for (k=0; k&lt;20; k++) label = label.replace(&quot;%20&quot;, &quot; &quot;);
var txt = document.createTextNode(label);
var h = document.createElement(&#39;b&#39;);
h.appendChild(txt);
var div1 = document.createElement(&#39;div&#39;);
div1.appendChild(h);
div1.appendChild(ul);
document.getElementById(&#39;data2007&#39;).appendChild(div1);
}
}
}
function search10(query, label) {

var script = document.createElement(&#39;script&#39;);
script.setAttribute(&#39;src&#39;, query + &#39;feeds/posts/default/-/&#39;
+ label +
&#39;?alt=json-in-script&amp;callback=listEntries10&#39;);
script.setAttribute(&#39;type&#39;, &#39;text/javascript&#39;);
document.documentElement.firstChild.appendChild(script);
}

var labelArray = new Array();
var numLabel = 0;

<b:loop values='data:posts' var='post'>
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
textLabel = &quot;<data:label.name/>&quot;;

var test = 0;
for (var i = 0; i &lt; labelArray.length; i++)
if (labelArray[i] == textLabel) test = 1;
if (test == 0) {
labelArray.push(textLabel);
var maxLabels = (labelArray.length &lt;= maxNumberOfLabels) ?
labelArray.length : maxNumberOfLabels;
if (numLabel &lt; maxLabels) {
search10(homeUrl3, textLabel);
numLabel++;
}
}
</b:loop>
</b:loop>
</script>
</div>

</div>
</b:if>

4. Simpan atau save ...dan related post pun sudah ada di blogger.

Oiya sekedar tambahan saja..terkadang ada dua kode <data:post.body/> Kalau memang seperti itu ambil yang pertama. Begitu cara membuat related post pada blogger. Mudahkan ga sampai 10 menit kok. Selain mudah dengan membuat related post pada blog khususnya pengguna blogger, akan memudah kan pengujung untuk berjalan-jalan melihat seluruh isi blog. Kalau buat saya pribadi sih supaya pengujung bisa berjalan dan mengikuti artikel yang berkaitan, misalnya tentang kontes SEO Negeriads.com Solusi Berpromosi nah di situkan pengunjung bisa melihat artikel tentang SEO yang lainnya baik info ataupun ilmu yang lain yang di ajarkan para master SEO.Happy Blogging:D.

Related Posts by Categories



No comments:

Post a Comment